Jumat, 13 Mei 2011

Fasilitas Dan Panduan Saat Bazar


       Setelah kita sampai di SMANSAGRES hendaklah kita memakirkan sepeda kita di tempat yang aman. Kita bisa memarkirkan sepeda kita di  lapangan parkir sMANSAGRES,kita hanya perlu  membayar 1000 rupiah. Saya juga memarkinkan sepeda saya di sana. Jika kita  tidak mau membayar, kita harus berangkat pagi-pagi sebelum jam 5 untuk mendapatkan free parking.

       Setelah memarkir sepeda kita di sana, kita bisa masuk ke kawasan bazaar dengan melewati pintu gerbang SMANSAGRES , sebelum masuk kita di kenakan biaya sekecil 3000 rupiah. Setelah kita masuk, kita bisa melihat suasana ala Negara-negara di dunia, tak perlu jauh-jauh lagi pergi keliling dunia, hanya RP. 3000 kita bisa merasakannya.Anda bisa membeli kupon di tempat pembelian kupon smansagres,letaknya di dekat kursi VIP, harganya ada yang 3000 dan ada yang 4000.

kupon-kupon bazar

      Di sebelah timur berdiri sebuah panggung yang cukup besar. Disanalah di tampilannya band-band dan acara hiburan.  Jika kita ingin sholat, kita bisa sholat di masjid rohdhotul ilmi yang letaknya di sebelah barat, itu adalah masjid, bukan muhollah.
Kita harus ingat bahwa SMANSAGRES adalah kawasan no smoking area, oleh karena itu kita tidak boleh merokok saat bazaar.


NB : fotonya menyusul

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 
Design by Free Wordpress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Templates